Penantian Berharga - Rizky Febian (@ac_ep)

Pop Indie Jazz

May 4th, 2024suno

Lyrics

[Verse 1] Dahulu kita terbiasa, Selalu menunggu, terus menunggu. Berharap datang seseorang, Untuk melengkapi, kisah hidup ini. Terlalu sulit melangkah, 'Tuk temukan yang selalu dinantikan. Hingga kita pun berjumpa, Tiada lagi alasan untuk menunda. [Chorus] Akhirnya kita bersama, Setelah menanti lama. Semoga s'lalu terjaga, Ah-ha-uh-oh-oh. Waktu telah berbicara, Menanti tak sia-sia. Kar'na kau yang kini ada, Ah-ha-uh-oh-oh. Sangatlah berharga [Verse 2] Bertahan di kesendirian, Telah menuntunku menemukanmu. Tanpa ragu aku berikan, Semua rasa cinta yang tersimpan lama. Penantian s'lama ini, Tak membuatku jera, tetap berharap. Ku yakin seseorang 'kan datang kepadaku, Menggenggam tanganku. [Chorus] Akhirnya kita bersama, Setelah menanti lama. Semoga s'lalu terjaga, Ah-ha-uh-oh-oh, Waktu telah berbicara Menanti tak sia-sia Kar'na kau yang kini ada Ah-ha-uh-oh-oh [Outro] "Na-na-na-na-na-na, na-na-na-na-na-na (ho, ho, ho-oh) Na-na-na-na-na-na-na, na-na-na-na-na-na (oh-oh) Na-na-na-na-na-na-na, na-na-na-na-na-na (na-na-na) Na-na-na-na-na-na-na-na-na-na-na-na-na-na-na (wo) [Chorus] Akhirnya kita bersama Setelah menanti lama Semoga s'lalu terjaga Ah-ha-uh-oh-oh Waktu telah berbicara Menanti tak sia-sia Kar'na kau yang kini ada Ah-ha-uh-oh-oh

Empfohlen

Fire and Ice
Fire and Ice

emotional synthpop

Para la Felicidad
Para la Felicidad

electro-swing female vocal

70's
70's

chill 70's

Hawk Tuah
Hawk Tuah

flute, acoustic guitar, piano, violin, country, pop, bass, drum, electro, beat, rock

kadeh
kadeh

heavy metal with clean male vocals

Sunshine Laughter
Sunshine Laughter

male voice, guitar, drum, drum and bass, pop, bass, female voice

Derinlerdeki Volkan
Derinlerdeki Volkan

male vocalist,dance,asian music,dance-pop,regional music

Heartbeats in the Dark
Heartbeats in the Dark

ethereal electronic eerie

Я говорю с Тобой, Ольга Берггольц
Я говорю с Тобой, Ольга Берггольц

Female voice, roman empire, imperial, gladiator stadium, pipe, Roman tuba, organ, horn, epic rock

Yaddon 2 final
Yaddon 2 final

regional music,film score

Yang Besar
Yang Besar

post-grunge shoegaze

克苏鲁之影"Shadow of Cthulhu"
克苏鲁之影"Shadow of Cthulhu"

Sea surface, Calm flute, Sudden pause

Drowning in Your Dream
Drowning in Your Dream

progressive psytrance, psychedelic trance, full-on psytrance, melodic, psytrance, progressive trance, goa trance, trance

Cursed World
Cursed World

phonk aggressive dark beats

我愛的她不愛我
我愛的她不愛我

melodic pop acoustic

Neurofunk Revolution
Neurofunk Revolution

neurofunk drum and bass

My arms
My arms

emotivo lo-fi melódico