Berjuanglah,

pop, acoustic,

July 30th, 2024suno

Lyrics

[Verse] disuatu pagi kamu akan mengerti bahwa gagal hanyalah sebuah kata yang banyak orang selalu ucapkan tuk harapan yang tak sesuai kenyataan [Verse] tetesan keringat yang telah mengalir besarnya perjuangan yang telah dilakukan jangan menyerah dan teruslah melangkah nilai dirimu dari jujurnya hatimu [Instrumen chorus] [Chorus - mayor] jalani saja proses yang telah digambarkan seperti sinar pagi yang hangatnya menguatkan lelah hanyalah bagian dari kehidupan akan terbayar indah dengan kepuasan [Verse] tetesan keringat yang telah mengalir besarnya perjuangan yang telah dilakukan jangan menyerah dan teruslah melangkah nilai dirimu dari jujurnya hatimu [Instrumen chorus] [Chorus - mayor] jalani saja proses yang telah digambarkan seperti sinar pagi yang hangatnya menguatkan lelah hanyalah bagian dari kehidupan akan terbayar indah dengan kepuasan [Chorus - mayor] berjuang bukan tuk keberhasilan semata gagal mengajarkan tuk maknai keikhlasan menapaki setiap proses perjalanan membuatmu belajar indahnya pencapaian [Instrumen bridge] [Bridge] Teruslah berjuang, Apapun hasilnya, Itu bukan hak kita, Biar semesta bekerja,

Empfohlen

Dreams in Neon
Dreams in Neon

psychedelic bedroom pop groovy

adrenaline
adrenaline

dance,electro,male voice,beat

Mermaid Love
Mermaid Love

quirky j-pop

てんぷらのうた
てんぷらのうた

ハイスピード, catchy, rock, beat, hard rock, upbeat, guitar, beat, pop

Рыцарь (Knight)
Рыцарь (Knight)

alternative rock, nu metal

F-117
F-117

euphoric hardstyle, d-beat, hardstyle,phonk

聖潔羔羊
聖潔羔羊

worship rock,Progressive rock,Alternative rock,Soft rock,華語

Wennstrom rock
Wennstrom rock

hard rock, glam/hair metal, catchy

Śpiewać z Rodziną
Śpiewać z Rodziną

acoustic joyful country

판다
판다

clear pop, summer

Hold on now
Hold on now

captures nostalgic youth, building sandcastles, chasing dreams, highlighting joy and resilience. Clear female voice

Снова Ждать
Снова Ждать

лиричный мягкий pop

कदम दर कदम
कदम दर कदम

fast-tempo rhythmic epic arabic fusion edm with violin and drums

Ariqdanish Boy
Ariqdanish Boy

repetitive metal brutal

La Vida Trampa
La Vida Trampa

latín trap trap epic rap piano

Fall of Eden
Fall of Eden

low frequency, deep bass, dub, wub, wobble, future bass, minimal, industrial oneshots, foley percussion, 140bpm, 2-step

Senyummu, Medan Perang
Senyummu, Medan Perang

hip-hop somber nostalgic

Secrets Unveiled
Secrets Unveiled

introspective alternative pop indie rock