Joke Bapakku

dreamy reggae

April 27th, 2024suno

Lyrics

Huruf apa yang paling kedinginan, Pak? Huruf B. Karena berada di tengah-tengah AC. Buah, buah apa yang paling receh? Buah ha ha ha ha ha! Telor apa yang sangar? Telor asin, soalnya ada tatonya. Hewan apa yang hobi telat ke sekolah? Kaki seribu. Soalnya kelamaan pakai sepatunya. Hewan apa yang cuma terdiri dari dua huruf? U dan G (udang). Gendang apa yang nggak bisa dipukul? Gendang telinga, Pak. Kalau ditutup kelihatan, tapi kalau dibuka malah nggak ada. Apa hayo? Pintu rel kereta api. Buah apa yang pernah menjajah Indonesia? Terong Belanda. Apa bedanya sepatu sama jengkol? Kalau sepatu disemir, kalau jengkol disemur. Kipas apa yang ditunggu-tunggu cewek? Kipastian untuk dilamar. Ayam apa yang nyebelin? Ayamnya sudah habis, nasinya masih banyak. Apa beda antara semut dan orang? Orang bisa kesemutan, tetapi semut nggak bisa keorangan.Kalau hitam dibilang bersih, kalau putih dibilang kotor? Papan tulis. Kuman apa yang paling bersih? Kumandi pakai sabun. Sepeda apa yang tidak bisa dicat? Sepeda hilang. Tahu nggak kenapa donat tengahnya bolong? Karena yang utuh cinta ayah ke bunda. Uang 100 ribu kalau dilempar jadi apa hayo? Jadi rebutan, Pak! Pocong apa yang paling jadi favorit ibu-ibu? Pocongan harga, Pak! Sudah pasti itu! Kota apa yang banyak bapak-bapaknya? Purwodaddy. Kenapa superman ada huruf S di bajunya? Karena kalau pakai M atau XL jadi kegedean.

Recommended

Está Lindinho
Está Lindinho

danceable axé

Take Me Home
Take Me Home

country acoustic nostalgic

Rockaway Beach
Rockaway Beach

circle of 5ths, jazz, Brazilian, Columbia, clear, lounge

Atomic End
Atomic End

nightcore

devil
devil

trance, electronic, electro

Summer Sunshine
Summer Sunshine

ukulele soulful melodic

üvercinka
üvercinka

I want you to sing ethnic and melodic songs with rock solos using male vocals

Destinos Cruzados
Destinos Cruzados

energético eléctrico pop-rock

bass house
bass house

edm. deep bass. piano note. drum. saxophone

Eu Sou O Muito
Eu Sou O Muito

Ópera , mas com Terror

Dinheiro e Amor
Dinheiro e Amor

lively pop

Fire and Laughter
Fire and Laughter

lively k-pop

Midnight Drift
Midnight Drift

instrumental,instrumental,instrumental,instrumental,instrumental,instrumental,instrumental,instrumental,electronic,electronic dance music,future bass,melodic,energetic,phonk

Le Hussard
Le Hussard

Celtic punk

桃花醉
桃花醉

古筝 & 琵琶 & 二胡, Female Vocals

See Me
See Me

edgy alt rock

Adorate Deum omnes angeli v2
Adorate Deum omnes angeli v2

medieval composition, Hildegard of Bingen, religious recitation, antiphon, nun's choir, Church latin, Gregorian chant

Неделя Говна
Неделя Говна

slow pop melancholic

Fly high with life
Fly high with life

emotional, country, uplifting, whimsical, acoustic guitar, pedal steel guitar, bass guitar, fiddle.