Luka Tak Berujung

Pop

June 17th, 2024suno

Lyrics

*(Verse 1)* Di balik senyuman ini Tersimpan luka dalam hati Rasa yang tertinggal, sulit ku ungkapkan, Hanya bayanganmu yang selalu ku kenang. *(Pre-Chorus)* Tiap langkah yang kujalani Hanya ada bayangmu, yang selalu menghampiri Mencoba lupakan, namun ku tak kuasa diri *(Chorus)* Luka tak berujung, kau tinggal ku sendiri Menghantui hari-hari, sepi dan sunyi Rindu yang membara, tak kunjung sirna, Meski waktu berlalu, kau tetap ada. *(Verse 2)* Kenangan manis yang dulu kita jalani, Kini telah sirna bersama banyangmu Perlahan dirimu pergi Meninggalkan ku sendiri *(Pre-Chorus)* malam ku terjaga begitu sepi Dengan bayangmu yang perlahan pergi Namun hanya diri yang menjadi teman di setiap sunyi. ,....,.,............. *(Chorus)* Luka tak berujung, kau tinggal ku sendiri Menghantui hari-hari, sepi dan sunyi Rindu yang membara, tak kunjung sirna, Meski waktu berlalu, kau tetap ada. *(Bridge)* Ku coba tuk bangkit, dari bayangmu yang kelam, Namun hatiku selalu, memanggil namamu dalam diam. Kisah kelam yang ku alami. cintaku padam , hilang di telan sepi *(Chorus)* Luka tak berujung, kau tinggal ku sendiri Menghantui hari-hari, sepi dan sunyi Rindu yang membara, tak kunjung sirna, Meski waktu berlalu, kau tetap ada. *(Outro)* Di tiap nafasku, kau selalu ada, Luka tak berujung, tinggal ku sendiri di temani sunyi

Recommended

Sunshine
Sunshine

acoustic, dubstep, phonk, pop, catchy, music box, epic orchestral, epic boss music

Brothers of the North
Brothers of the North

folk rock anthemic raw

Midnight Dreams
Midnight Dreams

hip hop, bass

Esperanza Melancólico
Esperanza Melancólico

deep house tribal minimal techno

Marley (V1)
Marley (V1)

raggae, female singer

Light Of The World v2
Light Of The World v2

uplifting, melodic, rock, guitar

Neon Breeze
Neon Breeze

anime opening

Mystic Echoes
Mystic Echoes

coptic powerful-didgeridoo tribal trance

Природы Вдохновение
Природы Вдохновение

african dubstep vocal symphonic hip hop

Healing In Flames
Healing In Flames

emotional melodic softcore metalcore violins piano

What You Don't See
What You Don't See

k-pop fast-paced

Tom's Mustache Misstep
Tom's Mustache Misstep

intense distorted hard rock

Mind and Heart on a Battlefield
Mind and Heart on a Battlefield

EDM, American English,Pop,Techno

Rossz út
Rossz út

rock and roll, rockabilly, big band, swing, accordion, sad, romantic, raucous love male voice, doublebass

No Way Out
No Way Out

Scary heavy voice 90s, industrial goth

World Vibration Battle
World Vibration Battle

electro house emo dark witch house bass phonk atmospheric