Bicaralah Dengan Hati

melodic pop

May 7th, 2024suno

Lyrics

[Verse] Tak ada musuh yang tak dapat ditaklukkan oleh cinta. Tak ada penyakit yang tak dapat disembuhkan oleh kasih sayang. Tak ada permusuhan yang tak dapat dimaafkan oleh ketulusan. Tak ada kesulitan yang tak dapat dipecahkan oleh ketekunan. Tak ada batu keras yang tak dapat dipecahkan oleh kesabaran. Semua itu haruslah berasal dari hati anda. [Chorus] Bicaralah dengan bahasa hati, maka akan sampai ke hati pula. Kesuksesan bukan semata-mata betapa keras otot dan betapa tajam otak anda, namun juga betapa lembut hati anda dalam menjalani segala sesuatunya. [Verse 2] Anda tak kan dapat menghentikan tangis seorang bayi hanya dengan merengkuhnya dalam lengan yang kuat. Atau, membujuknya dengan berbagai gula-gula dan kata-kata manis. Anda harus mendekapnya hingga ia merasakan detak jantung yang tenang jauh di dalam dada anda. Mulailah dengan melembutkan hati sebelum memberikannya pada keberhasilan anda. [Verse] Tak ada musuh yang tak dapat ditaklukkan oleh cinta Tak ada penyakit yang tak dapat disembuhkan oleh kasih sayang Tak ada permusuhan yang tak dapat dimaafkan oleh ketulusan Tak ada kesulitan yang tak dapat dipecahkan oleh ketekunan Tak ada batu keras yang tak dapat dipecahkan oleh kesabaran Semua itu haruslah berasal dari hati anda [Chorus] Bicaralah dengan bahasa hati, maka akan sampai ke hati pula Kesuksesan bukan semata-mata betapa keras otot dan betapa tajam otak anda Namun juga betapa lembut hati anda dalam menjalani segala sesuatunya [Verse 2] Anda tak kan dapat menghentikan tangis seorang bayi hanya dengan merengkuhnya dalam lengan yang kuat Atau membujuknya dengan berbagai gula-gula dan kata-kata manis Anda harus mendekapnya hingga ia merasakan detak jantung yang tenang jauh di dalam dada anda. [Chorus] Bicaralah dengan bahasa hati, maka akan sampai ke hati pula Kesuksesan bukan semata-mata betapa keras otot dan betapa tajam otak anda Namun juga betapa lembut hati anda dalam menjalani segala sesuatunya Mulailah dengan melembutkan hati

Recommended

Forever Yours
Forever Yours

electric heartfelt alternative

Lost in the City
Lost in the City

Weekend style

17 agustus 45
17 agustus 45

Rock metal

In a John Hughes Wasteland
In a John Hughes Wasteland

shoegaze, dream pop

Splashes of Time
Splashes of Time

rock,christian,christian rock,acoustic rock

stars
stars

phonk dramatic slow

Reguerons cada Semana
Reguerons cada Semana

Romanric Trap, Bossa nova, lo-fi Japanese city funk rain, blues, soul, r&b, funk, edm, jazz, guitar, piano

Wings of Fate
Wings of Fate

Fantasy-inspired, Folk Rock, Adventure, Male Vocal

First Love Dream
First Love Dream

acoustic k-pop, pop jazz, instrumental intro, happy beat, old male vocal

Maha Sudarshana Mantra (1 version)
Maha Sudarshana Mantra (1 version)

Mantra, sanskrit, voman voice

sungayan
sungayan

blues rock

Rain Love
Rain Love

aggressive rhythmic hip hop

Mario 128
Mario 128

Video game, 8-Bit

bgm
bgm

Electronic Dance Music (EDM) Trance Hardstyle Dubstep Rock Pop Synthwave Techno Metal Electro House

Sotto il Cielo di Brindisi
Sotto il Cielo di Brindisi

Classica, Melodica, Voce calda, music, tradizionale pugliese, pizzica tarantella, pop, romantic, beat, bass, drum