Biarkanku Mengagumimu

pop

August 11th, 2024suno

Lyrics

[Verse] Hey kamu Sudah sejak jumpa pertama Kamu yang selalu ada dihatiku Kamu yang selalu ada di pikiranku Tanpa banyak kata kau curi hatiku Terasa berbeda saat bersamanya Aku jatuh cinta [Verse 2] Kisahmu dan harimu ku tau semua Tanpa kau berkata aku selami Gerakmu candamu dan tingkahmu Tanpa kau sadari aku pahami [Chorus] Biarkanku mencintaimu tanpa dicintai Mengagumimu dari jauh Biarkanku memelumu tanpa memelukmu Mengagumimu dari jauh Biarkanku merindukanmu tanpa dirindukan Mengagumimu dari jauh [Verse 3] Cinta memang mungkin inilah cinta Tanpa ku miliki rindu terasa Bukan tak percaya pada diri Karna aku tau diri [Bridge] Bila kamu bukan untuk aku Hindarkanku dari patah hati itu Jika kamu memang bisa kumiliki Tolong dekat dan dekatkan lah [Chorus] Biarkanku mencintaimu tanpa dicintai Mengagumimu dari jauh Biarkanku memelumu tanpa memelukmu Mengagumimu dari jauh Biarkanku merindukanmu tanpa dirindukan Mengagumimu dari jauh

Recommended

Ancora Amore
Ancora Amore

soulful ballad acoustic

Broken Pieces
Broken Pieces

about 2 minutes with soft tone

Viñabirra
Viñabirra

Metal rock

Lost of Time
Lost of Time

Melodic Deep house groovy dance bass with vocals.

A Sideshow Performer
A Sideshow Performer

broadway musical accordion polka gloomy

A Legjobb Csapat
A Legjobb Csapat

pop rhythmic

Nessuna Ispirazione
Nessuna Ispirazione

Comedy Rock, Electric Guitar, progressive rock, fusion

Sen ve umud
Sen ve umud

Alternatif rock, pop rock

Sacabambaspis (dance remix)
Sacabambaspis (dance remix)

Party, dance, club music, rave, scene

East of Lyra
East of Lyra

Ethereal trance new wave progressive female vocals exotic accent

Love and Hate
Love and Hate

dramatic epic synth

Last brain
Last brain

fast rap

 Malevalon Creek
Malevalon Creek

80s new wave

Summer Anthem
Summer Anthem

summer hit, techno,

Lonely Night
Lonely Night

indie electronic sad

Moonlight Starlight
Moonlight Starlight

Young female voice, electropop, pop, beat, upbeat, disco, bass, electro, electronic, rap, synth