
cinta dalam diam
smooth
June 10th, 2024suno
Lyrics
Waktu terus berlalu seiring langkahku
Melewati ruang rindu di setiap malamku
Tak bisa hindari rasa cinta ini
Terbelenggu dalam merindumu
Bukan ku tak bersyukur atas kasih-Mu
Dengan berjuta cinta yang datang kepadaku
Telah tersimpan rasa di dalam lubuk hatiku
Dalam diam, ku mengangumimu
Walau berjuta cinta yang datang kepadaku
Tak bisa menggantikan rasa cintaku padamu
Walau beribu bintang menyinari hatiku
Kau tetap pilihanku di dalam diamku
Bukan ku tak bersyukur atas kasih-Mu
Dengan berjuta cinta yang datang kepadaku
Telah tersimpan rasa di dalam lubuk hatiku
Dalam diam, ku mengangumimu
Walau berjuta cinta yang datang kepadaku
Tak bisa menggantikan rasa cintaku padamu
Walau beribu bintang menyinari hatiku
Kau tetap pilihanku di dalam diamku
Walau berjuta cinta yang datang kepadaku
Tak bisa menggantikan rasa cintaku padamu
Walau beribu bintang menyinari hatiku
Kau tetap pilihanku di dalam diamku
Recommended
![Give It All To Love [Side B]](/_next/image?url=https%3A%2F%2Fcdn1.suno.ai%2Fimage_0b774b0c-36b2-45e3-94e4-079d3bbc1a68.png&w=128&q=75)
Give It All To Love [Side B]
synth pop, funk, female voice, energetic, bright, hopeful

Slack ta caméra
Pop, Chanson Française, Indie Pop, Electro Pop, Funk

o andar miudiño (reprise)
electronic music ,acoustic guitar, female voice

Son
pop

味道
ronroco, guitar, quarter note, Sad and mysterious

Why Did You Have to Be a Cheetah?
euro pop ballad

پیار کا درد
melodic sad acoustic

Secrets in the Night
seductive emotive trap french house

Digital Dreams and Hummingbird Wings
Title: "Digital Dreams and Hummingbird Wings"Style: Synthwave/Electropop with orchestral elementsSubject Matter: The son

Can't you see
Dance electronic,EDM, 130BPM, emotional

Erase My Mind
synth-driven pop electronic

Għajjejt Inħares
female vocals, eurodance, synthpop, pop, dance beat

Factory of Illusions
atmospheric electronic dark

Geriye Dönüş
80'ler nostalgik akustik

Soul Reflections
haunting down-tempo meditative

Whispered Chords
female ethereal trance

ഇവൻ്റെ പേര് തന്ത ഇവൻ്റെ പ്രായം 32 ഇൻസ്റ്
Female voice with beat

Tschipp
infectious gospel


