Satu bulan

Pop

August 11th, 2024suno

Lyrics

Belum ada satu bulan Ku yakin masih ada sisa wangiku di bajumu Namun kau tampak baik saja Bahkan senyummu lebih lepas Sedang aku di sini hampir gila Kita tak temukan jalan Sepakat akhiri setelah beribu debat panjang Namun kau tampak baik saja Bahkan senyummu lebih lepas Sedang aku di sini belum terima Bohongkah tangismu sore itu di pelukku? Nyatanya pergiku pun tak lagi mengganggumu Apa sudah ada kabar lain yang kau tunggu? Sudah adakah yang gantikanku Yang khawatirkanmu setiap waktu Yang cerita tentang apapun sampai hal-hal tak perlu? Kalau bisa jangan buru-buru Kalau bisa jangan ada dulu Baru lewat satu bulan Kemarin ulang tahunku tak ada pesan darimu Tak apa, mungkin kau lupa Atau sudah ada hati yang harus kau jaga? Sudah adakah yang gantikanku Yang kau antar jemput setiap Sabtu Yang s’lalu ingatkan untuk pakai sabuk pengamanmu? Kalau bisa jangan buru-buru Sudah adakah yang gantikanku Yang khawatirkanmu setiap waktu Yang cerita tentang apapun sampai hal-hal tak perlu? Kalau bisa jangan buru-buru Kalau bisa jangan ada dulu Huuu

Recommended

Heavenly Whispers
Heavenly Whispers

ambient calm slow

Chasing Shadows
Chasing Shadows

beat, rap, romantic, 90s

Vivir Sin Miedo
Vivir Sin Miedo

Female pop latin

Chop the Onion
Chop the Onion

melodic dubstep, mathcore, mutation funk, bounce drop, future base,

Morning Jazz Breeze
Morning Jazz Breeze

serene melodic smooth jazz

Liebe
Liebe

Leben

Trái tim của tôi
Trái tim của tôi

female singer, piano, synth, pop, vocaloid

Proyecto de Vida
Proyecto de Vida

pop acústico melodioso

Wavin' on Dee Waves
Wavin' on Dee Waves

joyful accordion and violin sea shanty

Jump
Jump

live music electro dubstep melodic nu rap metal, melodic gothic techno metal hip hop ska jump jump dingo bingo

Sugo Only Tomato
Sugo Only Tomato

American rap, hip-hop, trap, southern rap

Stay With Me Tonight
Stay With Me Tonight

male vocals, upbeat, psychedelic, indie pop, electronic, uplifting, electro, dramatic,house, epic, powerful, trance, pop

House Drill
House Drill

House Urdu, Drill Hyphy, Egyptian

Best Friend, Forgive Me
Best Friend, Forgive Me

emotional pop ballad

Вайб
Вайб

metalcore, electroniccore,hardcore

Гармония Новой Экономики
Гармония Новой Экономики

mutation funk, bounce drop, Indy, folk, electronic, electro, reggae, groovy

New Chapter
New Chapter

rap indie hiphop