Warna Hidupku

Punk Pop

May 6th, 2024suno

Lyrics

Verse 1 : Saat aku terbiasa dengan kesendirianku Kau hadir memberikan warna dihidupku Meninggalkan dunia kesendirianku Memberikan hal baru untukku Saat pertama aku melihatmu membuat hatiku tersipu malu senyum mu mengalihkan duniaku maukah engkau menjadi milikku Reff : Aku harus mendengarkan hati tak akan lagi menanti engkaulah yang memberiku arti bersamamu dunia ini akan ku nikmati Interlude : senyum mu mengalihkan duniaku maukah engkau menjadi milikku Reff : Aku harus mendengarkan hati tak akan lagi menanti engkaulah yang memberiku arti bersamamu dunia ini akan ku nikmati Oooh aaaaaaaa.... tak akan lagi menanti engkaulah yang memberiku arti bersamamu dunia ini akan ku nikmati Verse 1 : Saat aku terbiasa dengan kesendirianku Kau hadir memberikan warna dihidupku Meninggalkan dunia kesendirianku Memberikan hal baru untukku Saat pertama aku melihatmu membuat hatiku tersipu malu senyum mu mengalihkan duniaku maukah engkau menjadi milikku Reff : Aku harus mendengarkan hati tak akan lagi menanti engkaulah yang memberiku arti bersamamu dunia ini akan ku nikmati Interlude : senyum mu mengalihkan duniaku maukah engkau menjadi milikku Reff : Aku harus mendengarkan hati tak akan lagi menanti engkaulah yang memberiku arti bersamamu dunia ini akan ku nikmati Oooh aaaaaaaa.... tak akan lagi menanti engkaulah yang memberiku arti bersamamu dunia ini akan ku nikmati

Recommended

Piano sad dog
Piano sad dog

Piano, sad vibes, slow, flute

Kažkas naujo12
Kažkas naujo12

Dj mix 2000 violin hore intro

KlarTxt Blues
KlarTxt Blues

r&b,soul,pop soul,smooth soul,blues

Funky Electric Vibe
Funky Electric Vibe

edm groovy funk

Run Kavya Run
Run Kavya Run

adventurous epic orchestral

Always There
Always There

uplifting electronic synthpop

Whispers in the Wind
Whispers in the Wind

chillstep lo-fi indie-folk jazz trip-hop acoustic guitar short intro sax

Let's Celebrate!
Let's Celebrate!

j-pop, idol, catchy, easy-listening, groovy, bossa nova, city-pop, 90s, anime, jazz, saxophone, happy, funky guitar sax

Last Class Titanic
Last Class Titanic

symphony orchestra, woodwind melody, string countermelody, harp, adagietto, emotive

Galactic Clash
Galactic Clash

djent guitar upbeat club edm synth

Sreetch
Sreetch

hip-hop

Tempo Out of Time
Tempo Out of Time

Aggressive Bluegrass Punk

Titan Slayer
Titan Slayer

electric rock fast-paced

নিঃশব্দ রাতের কথা
নিঃশব্দ রাতের কথা

লোকগীতি মেলোডিক অ্যাকোস্টিক

Чучело-Мяучело
Чучело-Мяучело

midwest emo, punk rock, sad, minor chords

Name
Name

Latín trap, reggaeton, hip hop, rap, dembow, reggae, piano

Mountain of Faith
Mountain of Faith

Metal, female voice