Dadu

Soft Rock Jazz Melancholy

June 1st, 2024suno

Lyrics

[Verse] Tak pernah kusangka, kita dipertemukan Pada satu waktu yang ditentukan Tak pernah kusangka, kita saling mengenal Ungkap cerita akan berbagai hal [Pre-Chorus] Tapi ku amati Aku yang slalu memulai Aku yang slalu mendekat Hanyaku yang merasa kita terikat? [Chorus] Semua hal tentangmu, bagaikan menggenggam dadu Pikiranku tak menentu Hati ini slalu ragu Semuanya tampak semu Semua hal denganmu, bagaikan melempar dadu Ragaku menjadi kaku Rasaku makin menggebu Tapi bagaimana dengan kamu? [Pre-Chorus] Tapi ku sadari Aku yang slalu dampingi Aku yang slalu usaha Sedang kamu hanya diam menerima [Chorus] Semua hal tentangmu, bagaikan menggenggam dadu Pikiranku tak menentu Hati ini slalu ragu Semuanya tampak semu Semua hal denganmu, bagaikan melempar dadu Ragaku menjadi kaku Rasaku makin menggebu Tapi bagaimana dengan kamu? Tapi bagaimana dengan kamu? [Bridge] Oh, bisakah kau beri petunjuk? Lewat kode, ekspresi, tulisan, atau lisan padaku Apa kau nyaman denganku? Senang denganku? Atau peluang itu hanya di hatiku? Ku bingung, jangan jebakku dalam permainan Penuh akan kemungkinan Ohhhhh [Chorus] Semua hal tentangmu (Ooohhh), bagaikan menggenggam dadu Pikiranku tak menentu Hati ini slalu ragu Semuanya tampak semu (Semu) [Chorus] Semua hal denganmu, bagaikan melempar dadu (Oh dadu hooo) Ragaku menjadi kaku Rasaku makin menggebu Apakah ku bisa bersamamu? [Instrumental] Inginku hoki, dapatkan hatimu berulang kali, bak sisi enam yang muncul tanpa henti [Outro] [Outro]

Recommended

Joyeux anniversaire
Joyeux anniversaire

Rap, acoustic, pop, rock

serenade to past
serenade to past

acoustic music that gives some chill vibe, uplifting with slow tempo

Rap Pig
Rap Pig

comedic hip-hop

No Turning Back
No Turning Back

rhythmic percussive upbeat

퀸카
퀸카

pop electronic rhythmic

Despertador de la Mañana
Despertador de la Mañana

latin pop danceable

Luz de la Mañana
Luz de la Mañana

acoustic pop

Why I'm not a Christian
Why I'm not a Christian

Christian, soft rock, heartfelt, female

رقصة الحب الخاصة بنا
رقصة الحب الخاصة بنا

arab pop,lively rhythm with a fiddle playing in the background,male voice

Funky Brass Attack
Funky Brass Attack

aggressive jazz funk

Dreaming in Daylight
Dreaming in Daylight

Japan, Miku voice, Vocaloid, epicpop, electronicfunk, animemelodic, beat, upbeat, orchestral, cinematic,

Rainy Day Love
Rainy Day Love

uplifting ethereal dream pop

無人之境重新編曲版
無人之境重新編曲版

cantonese, male voice, pop music

Pixel Hero
Pixel Hero

melodic dubstep, bass

yks kaks kolme, tulemisohje
yks kaks kolme, tulemisohje

catchy guitar, 128bpm, f-major, bass runs up for huge drops, drum & bass, switches between melodic and harmonic chords

Fly to the Stars
Fly to the Stars

heroic cinematic orchestral

You
You

Pop, female vocals, rock, metal, 80s, deep